Laboratorium Kep. Komunitas, Keluarga dan Gerontik

Mata Praktikum Keperawatan Komunitas Keluarga dan Gerontik

  • Keterampilan dalam melakukan praktik asuhan keperawatan pada komunitas, dan keluarga sehat maupun sakit dan promosi kesehatannya yang meliputi: Ketrampilan dalam pengkajian keperawatan komunitas, Ketrampilan dalam penyuluhan kesehatan masyarakat, Ketrampilan dalam pemberian Asuhan Keperawatan Keluarga
  • Keterampilan dalam melakukan praktik asuhan keperawatan gerontik: Ketrampilan dalam pemberian Asuhan Keperawatan pada Lansia, Ketrampilan dalam pemberian Asuhan Keperawatan Kelompok Khusus, Ketrampilan dalam pendokumentasian Asuhan Keperawatan Komunitas, Ketrampilan dalam pemberian pelayanan keperawatan di Layanan Kesehatan (Posyandu, Puskesmas, Polindes, dll ), Keterampilan Pengkajian Umum Gerontik/ Gerontology Assessment, Keterampilan Pengkajian Status Koqnitif (SPMSQ, MMSE, GDS), Keterampilan Pengkajian Status Fungsional (Barthel Index, Index Katz,), Keterampilan Pengakjian Resiko Jatuh (TUG dan Morse Fall scale), Keterampilan Pengkajian pada lansia binaan (Home visit), Keterampilan Merumuskan SAP dan Media pembelajaran pada lansia binaan, Keterampilan Implementasi dan Evaluasi pada lansia binaan (Home visit)
  • Keterampilan dalam melakukan praktik asuhan keperawatan Keluarga: Pengkajian Keperawatan Keluarga, Perumusan Diagnosa Keperawatan Keluarga, Terapi Modalitas, Real Action Pengkajian Keperawatan Keluarga sesuai kasus keluarga binaan, Perumusan Diagnosa Keperawatan Keluarga & pembuatan media penyuluhan, Implementasi kepada keluarga binaan.

 

Shared: